PERWAKILAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Catatan Berita: Target Pajak Kendaraan Naik Rp143 Miliar, Bakeuda Kalsel Kejar 7 Persen...

Badan Keuangan Daerah (Bakeuda) Kalsel harus kerja keras untuk meningkatkan pemasukan, terutama di sektor pajak kendaraan. Jika tahun lalu di target Rp3,1 triliun. Tahun...

Catatan Berita: Sekolah Rawan Banjir Jadi Perhatian Khusus

Salah satu Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati Banjar, H Khalilurrahman dan H Saidi Mansyur dalam memajukan dunia pendidikan di Kabupaten Banjar terus...

Catatan Berita: Suap Raperda Banjarmasin, KPK Periksa Anggota DPRD

KPK memeriksa 21 saksi terkait suap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Penyertaan Modal Kota Banjarmasin. Di antaranya adalah Sekretaris dan Anggota DPRD Banjarmasin. "Hari ini penyidik...

Catatan Berita: Pajak Kendaraan Baru 90 Persen

Tinggal hitungan hari, tahun anggaran 2019 akan berakhir. Sementara, realisasi penerimaan pajak kendaraan bermotor (PKB) belum 100 persen. Dari data Badan Keuangan Daerah (Bakeuda)...

Catatan Berita: Bupati Balangan Terima DIPA 2020

Bupati Balangan H Ansharuddin menghadiri Penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran ( DIPA) Daftar Alokasi Transfer ke daerah dan dana Provinsi Kalimantan Selatan Tahun Anggaran...

Catatan Berita Bupati-Wabup HSS Serahkan Bantuan Korban Kebakaran

Bupati-Wabup HSS Serahkan Bantuan Korban Kebakaran

Catatan Berita: Juru Tagih BPR Tapin Diganjar 2 Tahun

Menurut jaksa, jika terdakwa terbukti melanggar Pasal 3 jo Pasal 18  UU RI Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana  diubah dan ditambah pada UU Nomor...

Catatan Berita: Kasus Pengadaan Alkes RSUD Ulin Bergulir di Meja Tipikor

Misransyah selaku pejabat pelaksana teknis kegiatan proyek pengadaan alat kesehatan Rumah Sakit Umum Daerah Ulin Banjarmasin, menjalani sidang perdana dengan agenda mendengarkan pembacaan dakwaan...

Catatan Berita: Penyerahan Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE)

Penyerahan Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Untuk percepatan dan sinkronisasi pelaksanaan e-Government di Indonesia, telah diterbitkan Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik...

Catatan Berita: BPK Soroti Pengelolaan Aset Dan Belanja Hibah (HSU)

BPK Soroti Pengelolaan Aset Dan Belanja Hibah (HSU) Amuntai, (Antaranews Kalsel) - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia  Kantor Perwakilan Kalimantan Selatan masih melihat beberapa...

Catatan Berita: Pemkab Banjar Terima LHP Pengelolaan Dana Kesehatan, Begini Evaluasi BPK RI Kalsel

Bupati Banjar H Khalilurrahman dan Ketua DPRD Banjar, M Rofiqi, menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) dari Badan Pengawas Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) di aula...

Catatan Berita: Kapuspenkum Kejagung Tegaskan Kasus Kunker DPRD Banjar Tetap Lanjut

Kapuspenkum Kejagung Tegaskan Kasus Kunker DPRD Banjar Tetap Lanjut Kasus kunjungan kerja DPRD Banjar menjadi perhatian masyarakat di kabupaten dikenal agamis itu. Beberapa pegiat anti...

Catatan Berita: 1.038 Orang Terima BPUM di Tala

 Bantuan Presiden Produktif Usaha Mikro (BPUM) kembali diserahkan Bupati Tanah Laut (Tala) HM Sukamta, secara simbolis kepada 1.038 orang pelaku Usaha Mikro produktif yang...

Catatan Berita Pemkot Banjarmasin Perbaiki 83 Unit Rumah Warga Tak Layak Huni

Pemkot Banjarmasin perbaiki 83 unit rumah warga tak layak huni

Catatan Berita: Pembangunan RS Sultan Suriansyah Mangkrak, Ada Dugaan Diswastakan

Pembangunan RS Sultan Suriansyah Mangkrak, Ada Dugaan Diswastakan Ketua Komisi IV DPRD Banjarmasin, Sri Nurnaningsih menilai ketidakseriusan Pemko Banjarmasin untuk menyelesaikan pembangunan RS Sultan Suriansyah....

Catatan Berita: Kejari Ungkap Pinjaman Bumdes di Kabupaten Banjar Lebih Banyak ke Pembakal

Kejari Ungkap Pinjaman Bumdes di Kabupaten Banjar Lebih Banyak ke Pembakal Kejaksaan Negeri (Kejari) Martapura Kamis pekan tadi telah melimpahkan berkas kasus Bumdes Barakat Bersama...

Catatan Berita Pemkab Kotabaru Dapat Hibah Rp500 Juta untuk penanganan Covid-19

Pemkab Kotabaru dapat Hibah Rp500 Juta untuk penanganan Covid-19

Catatan Berita: Meleset dari Target, Rusunawa Kementerian PUPR Mangkrak di Tanah Bumbu

Proyek pembangunan rumah susun sederhana sewa (Rusunawa) yang berlokasi di dekat perkantoran Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu, Kelurahan Gunung Tinggi, Kecamatan Batulicin, Kabupaten Tanah Bumbu,...

Yurisprudensi: Sertifikat Ganda Atas Hak Kepemilikan Tanah

Tahun 2018 Nomor Katalog 5/Yur/Pdt/2018 Bidang Hukum Perdata Kaidah Hukum Jika terdapat sertifikat ganda atas tanah yang sama, dimana keduanya sama-sama otentik maka bukti hak yang paling kuat adalah sertifikat hak...

IURAN BPJS KESEHATAN NON PENERIMA BANTUAN IURAN

Pendahuluan Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi menaikkan iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan sebesar 100 persen. Kenaikan iuran itu berlaku bagi Peserta Bukan...

Catatan Berita: Pemko Banjarmasin Siapkan Wisata Sungai Genjot Ekonomi 2016

Pemko Banjarmasin Siapkan Wisata Sungai Genjot Ekonomi 2016 Pendapatan Asli Daerah (PAD)1 dari sektor hiburan merosot pada tahun lalu. Ditarget Rp 11,9 miliar, pajak2 hiburan...

Catatan Berita: Penangkapan Hukum dan Penuntutan atas Pembakar Hutan dan Lahan

Polisi terus menuntaskan perkara kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia. Sejauh ini, 69 kasus Karhutla sudah dibawa ke meja hijau....

Catatan Berita: Inovasi Dalam Mewujudkan Banjarmasin Barasih Wan Nyaman

Saat ini ada beberapa inovasi yang dilakukan Pemko Banjarmasin dalam mengelola lingkungan. Tujuannya, mewujudkan visi "Baiman" yaitu Banjarmasin Barasih wan Nyaman. Inovasi itu seperti...

Catatan Berita: Gubernur Kalsel Serahkan DIPA dan TKDD HST Tahun Anggaran 2020

Dengan jumlah alokasi sebesar Rp 27,715 triliun tersebut, Usdek berharap mampumemberi kontribusi yang optimal bagi tercapainya Tema Kebijakan Fiskal Nasional TahunAnggaran...

Catatan Berita: Penyerahan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kepada BPK Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan

Penyerahan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kepada BPK Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan Banjarbaru - Pemerintah Kabupaten Tapin dan Kab. Banjar menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun...

Catatan Berita: 1.000 Warga Tanipah Terisolasi, Jembatan Senilai Rp 17,5 Miliar Runtuh

Jembatan Mandastana yang melintasi Sungai Alalak di Kecamatan Mandastana, Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan, ambruk, Kamis (17/8). Meski tidak menimbulkan korban jiwa, ambruknya jembatan...

Catatan Berita: Dua Mantan Kepala Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru Dituntut Berbeda

Setelah tertunda hampir tiga minggu akhirnya tim jaksa penuntut umum yang dikomandoi jaksa Mahardika SH dari Kejaksaaan Negeri Banjarbaru, menuntut dua terdakwa dalam dugaan...

Catatan Berita: Gubernur Hibahkan Rp1 Miliar Dukung Pembangunan Masjid Terapung

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan mendukung pembangunan masjid terapung untuk mendukung pengembangan wisata religi di Kalimantan Selatan dengan menghibahkan dana dari APBD Rp1 miliar. Gubernur Kalimantan Selatan...
Free WordPress Themes, Free Android Games