PERWAKILAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Catatan Berita: Tim Khusus MPTGR Kota Banjarbaru Dilantik

Tim Khusus MPTGR Kota Banjarbaru Dilantik Wakil Walikota Banjarbaru H Darmawan Jaya Setiawan menghadiri sekaligus melantik Majelis Pertimbangan Tuntutan Ganti Rugi (MPTGR) Kota Banjarbaru, bertempat di...

Catatan Berita: Rp147 Miliar Batal Dikucurkan

Pemerintah Pusat membatalkan bantuan sebesar Rp 147 miliar yang akan digunakan untuk melanjutkan pembangunan RSUD Sultan Suriansyah. Sementara dana Rp38 miliar untuk RSUD Sultan...

Catatan Berita: Pemkab Banjar dan Balangan Pertahankan Predikat Opini WTP

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan melaksanakan penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2019. Untuk...

Catatan Berita: BLT DD Tahun 2020 Diperpanjang, Akan Diberikan Selama 6 Bulan

Jika sebelumnya penerima BLT DD hanya akan menerima bantuan tersebut selama 3 bulan saja, maka sekarang bantuan tersebut akan di terima para penerima manfaat...

Catatan Berita: Rp350 juta Dana Desa Bongkang Tak Jelas Penggunaannya

Pertanggjawaban penggunaan dana desa tahun anggaran 2018 di Desa Bongkang Kecamatan Haruai, Kabupaten Tabalong, Kalsel hingga saat ini masih dipertanyakan. Pasalnya hasil dari...

Catatan Berita: Inilah Perusahaan Tambang yang Sudah Cairkan Jaminan Reklamasi di Kalsel 2018-2019

Sekretaris Daerah (Sekda) Tanahbumbu H Rooswandi Salem akhirnya angkat bicara. Dengan nada lantang, mendesak Pemprov Kalsel menyerahkan kembali ke daerah terkait...

Catatan Berita Mei 28 2015 Syahriani Lesu Usai Sidang

SYAHRIANI LESU USAI SIDANG Sekda Banjarbaru nonaktif Syahriani Syahrir masih bisa tersenyum saat mengikuti sidang pembacaan tuntutan kasus dugaan korupsi pengadaan lahan Bandara Syamsuddin Noor,...

Catatan Berita: Siswa SMPN 7 Kotabaru Kalsel tempati bangunan darurat

Siswa kelas IX SMP Negeri 7 Kotabaru, Kalimantan Selatan selama ini terpaksa menempati bangunan darurat lantaran sekolah kekurangan ruang kelas. Sekolah yang...

Catatan Berita: Pemprov Kalsel Hapus Denda Pajak Kendaraan Bermotor Hingga Akhir 2020

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan membebaskan sanksi administrasi denda bagi pajak kendaraan bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) di Kalsel terhitung mulai...

Catatan Berita: Beri Kontribusi USD 721 Juta, Adaro Dapat Penghargaan Perpajakan

republika.co.id Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati didampingi Direktur Jenderal Pajak Suryo Utomo menyerahkan penghargaan kepada Head of Tax Division PT...

Catatan Berita: Korupsi Dana Desa, Kades Hambuku HSU Divonis 5 Tahun Penjara

Tidak bisa mempertanggung jawabkan pengelolaan dana desa, Kepala Desa Hambuku Sungai Pandan HSU menjalani sidang perdana di Pengadilan Tipikor Banjarmasin.             Sidang dengan agenda pembacaan dakwaan yang...

Catatan Berita: Akhirnya, HST Kembali Rebut WTP

Akhirnya, HST Kembali Rebut WTP Kabupaten Hulu Sungai Tengah, akhirnya berhasil meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan pemerintah daerah tahun 2018 oleh Badan Pemeriksa Keuangan...

Catatan Berita: Bebaskan Lahan 3 Jembatan di Sungai Lulut, Pemko Kucurkan Rp30 Miliar

Bebaskan Lahan 3 Jembatan di Sungai Lulut, Pemko Kucurkan Rp30 Miliar Tahun 2019 ini, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Banjarmasin kebagian proyek pembebasan lahan pada...

Catatan Berita: KPK Sita 12 Kendaraan Bupati Hulu Sungai Tengah

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menyita barang berharga milik Bupati Hulu Sungai Tengah (HST) nonaktif, Abdul Latif lantaran berkaitan dengan kasus Tindak Pidana Pencucian Uang...

Catatan Berita: Pajak Parkir Duta Mall 500 Juta Perbulan, Kadishub: Tapping Box Angkanya Akurat

Kepala Dishub Kota Banjarmasin Ichwan Noor Chalik, menjelaskan, pihaknya telah memasang alat berupa tapping box yang dipasang di lokasi parkir Duta Mall. Dari segi penyerapan...

Catatan Berita: Mantan Dirut PDAM Bandarmasih Divonis 1 Tahun 5 Bulan

Mantan Dirut PDAM Bandarmasih Divonis 1 Tahun 5 Bulan Sidang dugaan gratifikasi dengan terdakwa Direktur PDAM Bandarmasin Muslih dan Mananger Keuangan PDAM Bandarmasin Trensis kembali...

Catatan Berita Ambo Sakka: 15 Desember capaian serapan anggaran 2021 akan dievaluasi

15 Desember capaian serapan anggaran 2021 akan dievaluasi

Catatan Berita: Pajak Kendaraan Baru 90 Persen

Tinggal hitungan hari, tahun anggaran 2019 akan berakhir. Sementara, realisasi penerimaan pajak kendaraan bermotor (PKB) belum 100 persen. Dari data Badan Keuangan Daerah (Bakeuda)...

Catatan Berita Februari 6 2015 Uang Perjalanan Dinas Dianggap Pendapatan Tambahan

Uang Perjalanan Dinas Dianggap Pendapatan Tambahan Banjarbaru – Kepala Biro Keuangan Setda Provinsi Kalsel M. Syah Jehan mengungkapkan, uang harian perjalanan dinas sering dianggap pendapatan...

Catatan Berita: Pembangunan Perkantoran Pemkab Kotabaru Dilanjutkan 2020

Pembangunan komplek perkantoran pemerintah kabupaten Kotabaru di desa Sebelimbingan, kecamatan Pulau Laut Utara, rencananya akan dilanjutkan tahun depan. DPRD kabupaten Kotabaru berkomitmen memasukan anggarannya pada...

Catatan Berita: Mantan Bupati Kotabaru Diperiksa

Waduh! Mantan Bupati Kotabaru Diperiksa Penyidik Polda Hingga Malam Hari Proses hukum mengenai dugaan tindak pidana korupsi1 yang dilakukan oleh mantan Bupati Kotabaru Irhami Ridjani...

Catatan Berita Pemko Banjarmasin Dinilai Tak Serius Negosiasi Lahan di Proyek Jembatan HKSN

Pemko Banjarmasin dinilai tak serius negosiasi lahan di Proyek jembatan HKSN

Catatan Berita: Rp 14 Miliar Disiapkan untuk BLT Dana Desa di Kabupaten Tanah Bumbu

Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahun 2020 telah disalurkan oleh Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) setempat. Adapun BLT...

Catatan Berita Zairullah Azhar Sampaikan Nota Keuangan RAPBD Tahun 2022

Zairullah Azhar sampaikan Nota Keuangan RAPBD Tahun 2022

Catatan Berita: Komisi II DPRD Kalimantan Selatan Dalami Implikasi PP 54 Tahun 2017 ke...

Komisi II DPRD Provinsi Kalsel berkonsultasi ke Direktorat Bina Keuangan Daerah Kementrian Dalam Negeri terkait perubahan bentuk badan hukum Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) maupun...

Catatan Berita: Angkutan Gratis Kota Banjarbaru

Angkutan Gratis Kota Banjarbaru Pemko Banjarbaru menyediakan mobil armada angkutan umum gratis alias  bersubsidi untuk antar jemput pelajar ke sekolah di Banjarbaru. Agar pelajar dan...
Free WordPress Themes, Free Android Games