Target Rp 1 Miliar dari retribusi pengujung Tahura Sultan Adam sudah melewati batas. Kini sudah di posisi angka pendapatan Rp 1,6 miliar.” Tahun depan diharapkan target Rp 3 Miliar dari pengujung Tahura ini bisa terealisasi,” kata Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan, Hanif Faisol Nurofiq, Rabu (25/12/2019). Dijelaskan kedepan pengembangan Tahura akan dilengkapi lagi dengan fasilitas tambahan yakni lokasi galeri atau museum Geopark Internasional. “Kemarin sudah ada tim Asistensi Geopark global dan potensi nya bisa ke internasional. Tentunya dengan fasilitas ini akan menambah magnet kunjungan wisatawan di Tahura kian meningkat ,” kata dia.
Home
Catatan Berita Catatan Berita: Peningkatan Target Retribusi Tahura Sultan Adam Menjadi Sebesar Rp3...
Leave a Reply