Catatan Berita: Dapat Anggaran Rp 38 Miliar di 2020, Begini Cara Dispersip Kalsel Genjot Minat Baca Masyarakat

Perhatian Pemerintah dan Legislatif Provinsi Kalsel terhadap minat baca dan pengembangan sumber daya manusia (SDM) melalui literasi bacaan terbukti besar.

Pasalnya, untuk Tahun 2020, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Provinsi Kalsel mendapatkan restu aliran dana anggaran sebesar kurang lebih Rp 38 miliar.

Menurut Kepala Dispersip Provinsi Kalsel, Hj Nurliani Dardie pihaknya akan langsung tancap gas manfaatkan anggaran tersebut untuk genjot minat baca masyarakat di Banua.

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of